Kepada rindu, musuh bebuyutan

Jangan datangi aku!
aku lemah malam ini..
Asa kemarin hanya tersisa sedikit..

Jangan datang.. jangan
Kemarau telah berlalu..
Yang kuingin hanya tetesan embun..
Jangan hancurkan!

Kehampaan seharusnya usai..
Jangan berlabuh lagi kepadaku..
Pergilah!! Pergi
Keputus asaan dan kekecewaan yang dalam..
Si bodoh dan rapuh..

Jangan datangi aku..
Kumohon..

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bahasa Ibu-nya Mas Bhas?

No Boss in the House

Lucunya Idonesiaku